APLIKASI PENGISIAN DATA KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA (KPPS) MELALUI ANDROID

RIANA Br SIMANJUNTAK, NPM 2108100048 (2025) APLIKASI PENGISIAN DATA KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA (KPPS) MELALUI ANDROID. Jasa Niaga Digital Indonesia, Batu Bara. ISBN 978-623-10-8067-7

[img] Text
COVER.pdf

Download (833kB)
[img] Text
BUKU.pdf

Download (2MB)

Abstract

Aplikasi pengisian data Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) berbasis web dan Android ini dirancang untuk mempermudah proses pendaftaran serta pengelolaan data anggota KPPS secara digital. Sistem ini menyediakan kemudahan akses melalui perangkat computer maupun smartphone, dengan dukungan tampilan antarmuka yang sederhana dan responsive. Pada versi Android, ditambahkan fitur WebView untuk menampilkan website langsung di dalam aplikasi, sehingga pengguna tidak perlu membuka browser eksternal. Hal ini memberikan pengalaman yang lebih praktis dan efisien dalam mengakses sistem. Fitur utama yang tersedia dalam sistem meliputi login, registrasi, pengelolaan data anggota, serta dashboard untuk melihat dan memperbarui informasi secara real-time. Dengan penerapan teknologi berbasis Web dan WebView Android, aplikasi in diharapkan dapat menunjang kegiatan administrasi KPPS secara lebih sistematis, cepat, dan akurat. Kata Kunci : KPPS, Sistem Informasi, Website, Android, WebView, Manajemen Data, Pemilu.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: KPPS, Sistem Informasi, Website, Android, WebView, Manajemen Data, Pemilu.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Sains Dan Teknologi > Teknologi Informasi
Depositing User: Unnamed user with email repository@ulb.ac.id
Date Deposited: 22 Apr 2025 03:04
Last Modified: 25 Apr 2025 09:10
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/1274

Actions (login required)

View Item View Item