ANALISIS KARAKTER GEMAR MEMBACA TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL SISWA SMP

Uswatun Hasanah, NPM 1905100003 (2023) ANALISIS KARAKTER GEMAR MEMBACA TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL SISWA SMP. Tugas_Akhir (Artikel) Semantik : Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 12 (2). ISSN 2549-6506 / 2252-4657

[img] Text
COVER LAPORAN PUBLIKASI ILMIAH, LEMBAR PENGESAHAN, DAN LAINNYA USWATUN HASANAH-1.pdf

Download (4MB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN USWATUN HASANAH.pdf

Download (243kB)
[img] Text
ARTIKEL USWATUN HASANAH.pdf

Download (1MB)

Abstract

There is still low interest in reading on students' digital literacy skills, where the signal to access the internet network where students live is very bad. Things that can be done to increase reading interest in students' digital literacy skills, namely by improving is by utilizing libraries and technological advances that are currently developing with the emergence of various online social media (learning sites). Aims to analyze the influence of the character of fond of reading on students' digital literacy abilities. The population in this study were students of class VII-1, VII-5, VIII-2, VIII-6, IX-3 and IX-4. The method used is a quantitative descriptive approach to collecting data by distributing questionnaires. Descriptive statistical data analysis techniques. The results of this study indicate that the character of liking to read from some students must be improved by increasing students' digital literacy skills which are quite effective, this can very well offset technological developments. It can be seen from the results of the questionnaire instrument which shows that the character likes to read is quite good, while the results of the questionnaire instrument show that students' digital literacy abilities give good results. Keywords: Reading Interest, Digital Literacy Skills (DLS) ============= Masih rendahnya minat baca terhadap kemampuan literasi digital siswa yang mana sinyal akses jaringan internet ditempat tinggal siswa sangat buruk. Hal yang dapat dilakukan untuk meningkatkan minat baca terhadap kemampuan literasi digital siswa yaitu dengan meningkatkan adalah dengan memanfaatkan perpustakaan serta kemajuan teknologi yang berkembang saat ini dengan munculnya berbagai media sosial online (situs pembelajaran). Bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakter gemar membaca terhadap kemampuan literasi digital siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII-1, VII-5, VIII-2, VIII-6, IX-3, dan IX-4. Metode yang digunakan kuantitatif pendekatan deskriftif pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan angket. Teknik analisis data statistik deskriftif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karakter gemar membaca dari sebagian siswa harus ditingkatkan dengan meningkatnya kemampuan literasi digital siswa yang cukup efektif, hal ini dapat mengimbangi perkembangan teknologi dengan sangat baik. Terlihat dari hasil instrument angket yang menunjukkan bahwa karakter gemar membaca cukup baik, sedangkan hasil instrument angket yang menunjukkan bahwa kemampuan literasi digital siswa memberikan hasil yang baik. Kata Kunci: Gemar Membaca, Kemampuan Literasi Digital

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Reading Interest, Digital Literacy Skills (DLS) ======================================== Gemar Membaca, Kemampuan Literasi Digital
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Unnamed user with email repository@ulb.ac.id
Date Deposited: 10 May 2023 04:02
Last Modified: 10 May 2023 04:09
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/140

Actions (login required)

View Item View Item