Ahmad Bukhori Siregar, NPM 1902400106 (2023) TINJAUAN YURIDIS TENTANG PENYELEWENGAN DANA YAYASAN DITINJAU BERDASARKAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2010 TENTANG PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG. Tugas_ Akhir (Artikel). pp. 1-10.
Text
Cover.pdf Download (11MB) |
|
Text
Jurnal Ahmad Bukhori Siregar.pdf Download (200kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta menganalisis tentang tindak pidana penggelapan dalam yayasan pendidikan. Serta mengetahui serta menganalisis tentang faktor-faktor terjadinya tindak pidana penggelapan di yayasan. Penelitian ini termasuk jenis penelitian normatif. Sehingga dapat diketahui bahwa maka dapat disimpulkan bahwa Keterkaitan Tindak Pidana tersebut secara jelas dapat dilihat dalam Pasal 2 ayat (1) Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang. Tindak Pidana asal (predicate crime) adalah tindak pidana yang memicu (sumber) terjadinya tindak pidana pencucian uang, sehingga penanganan perkara tindak pidana pencucian uang mempunyai arti penting bagi pengembalian aset negara terkait dengan pemberantasan tindak pidana korupsi. Kata Kunci : Penyelewengan Dana, Yayasan, Pencucian Uang
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penyelewengan Dana, Yayasan, Pencucian Uang |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Hukum |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ulb.ac.id |
Date Deposited: | 26 Oct 2023 06:59 |
Last Modified: | 26 Oct 2023 06:59 |
URI: | http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/412 |
Actions (login required)
View Item |