Sri Dela Adiba, NPM 2101105260 (2023) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI KANTOR DESA SEI MERDEKA KECAMATAN PANAI TENGAH KABUPATEN LABUHAN BATU. Tugas_ Akhir (Artikel) : Jurnal Ekonomi Integra Lembaga Penelitian Dan Pengabdian, 13 (2). pp. 1-15. ISSN 2581-0340 (e-ISSN) / 0216-4337 (p-ISSN)
Text
COVER, LEMBAR PENGESAHAN, LEMBAR PERNYATAAN, LOA.pdf Download (454kB) |
|
Text
ARTIKEL DELA.pdf Download (559kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja, kompensasi dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja pegawai Kantor Desa Sei Merdeka Kecamatan Panai Tengah Kabupaten Labuhanbatu. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan adalah sebanyak 30 pegawai Kantor Desa Sei Merdeka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan kerja, kompensasi dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan baik secara parsial maupun simultan. dapat dilihat hasil analisis regresi diperoleh nilai t hitung sebesar 1,893 > t tabel 1,6629 ini berarti variabel lingkungan kerja (X1) berpengaruh positif terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Kemudian nilai signifikan yaitu 0,042 < 0,05 yang berarti variabel lingkungan kerja (X1) berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Berdasarkan hasil analisis regresi diperoleh nilai t hitung sebesar 3,437 > t tabel 1,6629 ini berarti variabel kompensasi (X2) berpengaruh positif terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Kemudian nilai signifikan yaitu 0,001 < 0,05 yang berarti variabel kompensasi (X2) berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Selanjutnya hasil analisis regresi diperoleh nilai t hitung sebesar 2,667 > t tabel 1,6629 ini berarti variabel motivasi kerja (X3) berpengaruh positif terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Kemudian nilai signifikan yaitu 0,009 < 0,05 yang berarti variabel motivasi kerja (X3) berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan kerja pegawai (Y). Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Lingkungan Kerja, Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ulb.ac.id |
Date Deposited: | 09 Nov 2023 09:28 |
Last Modified: | 09 Nov 2023 09:28 |
URI: | http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/490 |
Actions (login required)
View Item |