PENGARUH KEMAMPUAN MANAJEMEN DIRI MELALUI PENERAPAN MODEL PjBL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMPN 1 PANGKATAN

WINATA, NPM 2105100003 (2025) PENGARUH KEMAMPUAN MANAJEMEN DIRI MELALUI PENERAPAN MODEL PjBL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMPN 1 PANGKATAN. Tugas_Akhir (Artikel) JP2M (Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika), 11 (1). pp. 427-437. ISSN 2460-7800 (p-ISSN)/ 2580-3263 (e-ISSN)

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN.pdf

Download (166kB)
[img] Text
LOA.pdf

Download (350kB)
[img] Text
ARTIKEL.pdf

Download (451kB)

Abstract

Hasil belajar matematika siswa dipengaruhi oleh manajemen diri mereka adalah subjek penelitian ini. Manajemen diri yang mencakup pengaturan waktu, kontrol diri, motivasi diri, pengaturan prioritas, dan refleksi diri. Analisis deskriptif kuantitatif digunakan dalam penelitian ini. Siswa di kelas VIII3 SMPN 1 Pangkatan yang berjumlah 34 siswa sebagai subjek penelitian. Metode sampel acak sederhana digunakan untuk menentukan siswa. Data penelitian dikumpulkan melalui angket atau kuesioner yang terdiri dari 30 item untuk mengukur tingkat manajemen diri siswa dan nilai tes. Data penelitian diolah dengan aplikasi SPSS 22.0 dan lakukan uji t-test paired. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kedua variabel menunjukkan perbedaan yang signifikan, dengan nilai t sebesar -16,33 dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Nilai sig 0.000 sama dengan 0.05. Hipotesis nol (H0), yang menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan antara dua variabel, ditolak karena nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa dan kemampuan manajemen diri mereka berhubungan. Kata Kunci : Manajemen Diri; Project Based Learning (Pjbl); Hasil Belajar ================================================================ The objective of this study is to examine how students' self-management affects their learning outcomes in mathematics. Time management, self-control, self-motivation, prioritization, and self-reflection are all components of self-management. This research methodology combines a quantitative approach and descriptive analysis. Thirty-four pupils from class VIII3 SMPN 1 Pangkatan made up the research sample. Students used the Cluster Random Sampling technique to determine this. A questionnaire with 30 items to gauge students' self-management and test scores to determine their learning. The outcomes were used to collect data for this study. The data for this study was processed using the SPSS 22.0 program, with paired sample t-tests. The test results show a significant difference between the two variables (t-value = -16.33, significance level = 0.000). With a significance level of 0.000 (less than 0.05). The null hypothesis (H₀) that there is no difference between the two variables is rejected as the significance value is less than 0.05. This implies that there is an impact or relationship between self-management skills and student learning outcomes. Keywords : Self-Management; Project Based Learning (Pjbl); Learning Outcomes

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Manajemen Diri; Project Based Learning (Pjbl); Hasil Belajar ========================== Self-Management; Project Based Learning (Pjbl); Learning Outcomes
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > Q Science (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Unnamed user with email repository@ulb.ac.id
Date Deposited: 24 Apr 2025 09:00
Last Modified: 24 Apr 2025 09:00
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/1290

Actions (login required)

View Item View Item