ANALISIS HUKUM TERHADAP COVERNOTE YANG DIBUAT OLEH NOTARIS DALAM RANGKA PERJANJIAN KREDIT PADA BANK (STUDI DI KANTOR NOTARIS/PPAT YAN SUMEKAR.,SH.,M.KN DI KABUPATEN LABUHANBATU)

Siti Nur Kumala Sari, NPM 1902100078 (2023) ANALISIS HUKUM TERHADAP COVERNOTE YANG DIBUAT OLEH NOTARIS DALAM RANGKA PERJANJIAN KREDIT PADA BANK (STUDI DI KANTOR NOTARIS/PPAT YAN SUMEKAR.,SH.,M.KN DI KABUPATEN LABUHANBATU). Skripsi thesis, Universitas Labuhanbatu.

[img] Text
COVER LEMBAR PENEGSAHAN FIX.pdf

Download (845kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (120kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (157kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (38kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (205kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (9kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (12kB)

Abstract

Covernote yangmana juga berfungsi yangmana dalam surat yang dibuat oleh Notaris tentang syarat jaminan kredit untuk kebutuhan debitur/nasabah bank tanpa jaminan yang menguatkan pihak Bank. Dalam praktek mengalamai problematika. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian normative empiris. Sifat penelitian ini adalah deskriktif. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder. Sifat penelitian ini adalah penelitian deskriktif analitis dan penarikan kesimpulan yang mengunakan metode deduktif. Rumusan masalah (1) Bagaimana dasar hukum dan kewenangan Notaris dalam menerbitkan covernote? (2) Bagaimana tanggung jawab notaris apabila terjadi ketidaksesuaian dengan covernote yang dibuatnya. Hasil Penelitian yang didapat oleh peneliti adalah covernote memuat syarat sahnya perjanjian yang mana covernote juga diterbitkan berdasarkan kebiasaan pihak debitur, bank selaku kreditur. Covernote digunakan dalam dunia perbankan untuk mengikat pihak debitur dalam proses pencairan kredit yang dilakukan oleh Bank. Covernote dibuat dan diterbitkan berdasarkan kebiasaan berdasarkan dan berpedoman pada aspek hukum perikatan serta perjanjian yang tidak merugikan bagi para pihak. Maka Covernote tidak dilarang karena para pihak bersepakat. Kata Kunci : Covernote, Notaris, Perjanjian Kredit.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Covernote, Notaris, Perjanjian Kredit.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: Unnamed user with email repository@ulb.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2023 09:42
Last Modified: 13 Oct 2023 09:42
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/362

Actions (login required)

View Item View Item