PENGARUH KUALITAS KEHIDUPAN KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA SPBU 14.214.215 CIKAMPAK

RAIS, RAIS (2019) PENGARUH KUALITAS KEHIDUPAN KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA SPBU 14.214.215 CIKAMPAK. Skripsi thesis, UNIVERSITAS LABUHANBATU.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (216kB)
[img] Text
2 LEMBAR PENGESAHAN NASKAH SKRIPSI.pdf

Download (303kB)
[img] Text
3 DAFTAR ISI.pdf

Download (195kB)
[img] Text
4 BAB I.pdf

Download (406kB)
[img] Text
5 BAB II.pdf

Download (602kB)
[img] Text
7 BAB III.pdf

Download (479kB)
[img] Text
8 BAB IV.pdf

Download (447kB)
[img] Text
9 BAB V.pdf

Download (289kB)
[img] Text
9 BAB V.pdf

Download (289kB)
[img] Text
10 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (292kB)
[img] Text
12 lampiran TABULASI JAWABAN RESPONDEN.pdf

Download (186kB)

Abstract

RAIS. NPM. 15.011.00.362. PENGARUH KUALITAS KEHIDUPAN KERJA, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA SPBU 14.214.215 CIKAMPAK, 2019. Skripsi Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Kehidupan Kerja, Disiplin Kerja dan Kompensasi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada SPBU 14.214.215 Cikampak. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan memalui pendektan survey dengan jenis penelitian deskriftif kuantitatif dengan menyebar kuesioner kepada 32 responden sedangkan populasi yang dijadikan dalam penelitian ini adalah karyawan SPBU 14.214.215 Cikampak. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif, analisis regresi linear berganda, pengujian hipotesis dengan menggunakan uji signifikan simultan (Uji F), pengujian signifikan persial (uji t), dan pengujian koefisien determinasi (R2). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara bersama-sama (uji F) nilai fhitung sebesar 23.569 > ftabel 2,95 yang berarti pengaruh secara positif dan signifikan antara variabel Kualitas Kehidupan Kerja, Disiplin Kerja dan Kompensasi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di SPBU 14.214.215 Cikampak. Pada pengujian secara persial (uji t) diketahui thitung 3.182>ttabel 2.048 bahwa variabel Kualitas Kehidupan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas kerja karyawan di SPBU 14.214.215 Cikampak. Kemudian variabel Disiplin Kerja thitung 2.331> ttabel 2.048 yang berarti berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas kerja karyawan di SPBU 14.214.215 Cikampak. Dan variabel Kompensasi thitung 2.603>ttabel 2.048 yang berarti berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produktivitas kerja karyawan di SPBU 14.214.215 Cikampak. Kata Kunci: Kualitas Kehidupan Kerja, Disiplin Kerja, Kompensasi, Produktivitas Kerja Karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: wel dani weldani
Date Deposited: 17 Jan 2020 09:45
Last Modified: 17 Jan 2020 09:45
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/84

Actions (login required)

View Item View Item