PENGARUH IKLAN, HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN DALAM BELANJA ONLINE DI SHOPEE

RENI ANINGSIH, NPM 2001100002 (2024) PENGARUH IKLAN, HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN DALAM BELANJA ONLINE DI SHOPEE. Tugas_Akhir (Artikel) YUME : Journal of Management, 7 (1). pp. 695-706. ISSN 2614-851X

[img] Text
COVER DAN LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LOA.pdf

Download (338kB)
[img] Text
ARTIKEL.pdf

Download (398kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui “pengaruh iklan, harga, kualitas produk dan promosi terhadap minat beli konsumen dalam belanja online di Shopee”. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengguna aplikasi Shopee pria dan wanita dari usia 16 tahun yang pernah melakukan transaksi belanja online dengan menggunakan aplikasi Shopee. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non-probability sampling dengan menggunakan teknik pengambilan sampel secara kebetulan. Karena jumlah populasi tidak diketahui dalam penelitian ini, maka digunakan rumus Lumenshaw untuk mendapatkan hasil dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan SPSS versi 23 dengan uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, regresi linier berganda, uji hipotesis parsial dan simultan serta koefisien determinasi (R2). Hasil parsial (Uji T) dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel iklan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Variabel harga tidak berpengaruh terhadap minat beli. Variabel kualitas produk memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Variabel promosi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat pembelian. Secara simultan (Uji F), hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel independen (iklan, harga, kualitas produk dan promosi) berpengaruh positif signifikan terhadap minat beli. Kata Kunci : Iklan, Harga, Kualitas Produk, Promosi dan Minat Beli. ================================================================================================= The aim of this research is to determine "the influence of advertising, price, product quality and promotions on consumer buying interest in online shopping at Shopee". The population used in this research is male and female Shopee application users from the age of 16 who have made online shopping transactions using the Shopee application. The sampling method used in this research is non-probability sampling using a chance sampling technique. Because the population size is unknown in this study, the Lumenshaw formula was used to obtain results with a sample size of 100 respondents. The collected data was analyzed using SPSS version 23 with validity and reliability tests, classical assumption tests, multiple linear regression, partial and simultaneous hypothesis tests and coefficient of determination (R2). The partial results (T test) from this research show that the advertising variable has a positive and significant influence on purchase intention. The price variable has no effect on buying interest. The product quality variable has a positive and significant influence on purchase intention. Promotion variables have a positive and significant influence on purchase intention. Simultaneously (F Test), the results of this research show that the independent variables (advertising, price, product quality and promotion) have a significant positive effect on purchase intention. Keywords : Advertising, Price, Product Quality, Promotion, Purchase Intention.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Iklan, Harga, Kualitas Produk, Promosi dan Minat Beli. ============================================= Advertising, Price, Product Quality, Promotion, Purchase Intention.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email repository@ulb.ac.id
Date Deposited: 07 Jun 2024 03:15
Last Modified: 07 Jun 2024 03:15
URI: http://repository.ulb.ac.id/id/eprint/776

Actions (login required)

View Item View Item